DETERMINAN KEPATUHAN BIDAN DALAM MELAKSANAKANSTANDAR ASUHANPERSALINANNORMAL

Mail Sri Suparti(1*)
Mail Ani Nur Fauziah(2)


(1) , Indonesia
(2) STIKES Mamba’ul ‘Ulum Surakarta, Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Latar Belakang: Asuhan Persalinan Normal merupakan asuhan persalinan yang bersih dan aman mulai dari kala I sampai dengan kala IV. Kematian maternal dan kematianperinatal merupakan cermin kemampuandalam memberikan pelayanan kesehatandi tengah masyarakat khususnya dalam pertolongan persalinan oleh bidan
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui determinanhubungan pengetahuan, sikap dan motivasi bidan tentang standar APN dengan kepatuhan bidan melaksanakan standar APN pada bidan di puskesmas PONED Tamansari Boyolali tahun 2021.
Metode:Penelitian ini menggunakan metode analitik crossecsional dengan pendekatan observatif. Penelitian ini menggunakan subyek penelitian,yaitu semua bidan yang bertugas di Puskesmas PONED Tamansari sebanyak 24 orang.Alat pengumpul data menggunakan kuestioner dan format penuntun belajar prosedur APN. Metode pengumpulan data menggunakan data primer. Analisa data menggunakan chi-square.
Hasil: Hasil uji bivariate dengan chi-square hubungan pengetahuan dengan kepatuhan bidan nilai Asymp.Sig.(2-sided) 0.042 < r table 0,05,coeffisiencorrelation sebesar 0,51.Hubungan pengetahuan dengan kepatuhan bidan, dengan tingkat hubungan sedang. Hasil uji bivariate dengan chi-square hubungan sikap dengan kepatuhan bidan nilai Asymp.Sig.(2-sided) 0.032 < r table 0,05, coeffisien correlation sebesar 0,25. Hubungan sikap dengan kepatuhan bidan, dengan tingkat hubungan rendah. Hasil uji bivariate dengan chi-square hubungan motivasi dengan kepatuhan bidan nilai Asymp.Sig.(2-sided) 0.032 < r table 0,05, coeffisien correlation sebesar 0,25. Hubungan motivasi dengan kepatuhan bidan, dengan tingkat hubungan rendah.
Simpulan: Pengetahuan, sikap dan motivasi tentang APN menjadi determinan kepatuhan bidan dalam melaksanakan standar APN pada bidan di puskesmas PONED Tamansari tahun 2021

References


Dinkes Jateng, 2020; Profil Kesehatan Jawa Tengah Tahun 2019, Semarang dinkesjateng@jateng.go.id Diunduh 10 Oktober 2020 jam 13.05.

Dinkes Boyolali, 2020; Profil Kesehatan Boyolali Tahun 2019, Boyolali, dinkes@boyolali.go.id Diunduh 09 Oktober 2020 Jam 12.15

Fauziah,2014; Pengetahuan Bidan Merupakan Faktor Doninan Terhadap Kepatuhan Bidan Menerapkan Asuhan Persalinan Normal. http://jurnal.serambimekkah.ac.id Diunduh 11 Oktober 2020 jam 20.00

Hidayat R,2013; Ilmu Perilaku Manusia Pengantar Psikologi Untuk Tenaga Kesehatan, Jakarta, CV Trans Info Media.

JNPK-KR, 2017; Asuhan Persalinan Normal,Buku Pegangan Pelatih, Jakarta

JNPK-KR, 2017; Asuhan Persalinan Normal,Buku Acuan , Jakarta

Notoadmodjo,S, 2010; Ilmu Perilaku Kesehatan, Jakarta, PT Rineka Cipta

Notoadmodjo,S, 2012; Metodologi Penelitian Kesehatan.Jakarta: Rineka Cipta

Puskesmas Tamansari, 2020: Perencanaan Terpadu Puskesmas Th 2021, Boyolali

Riski M, 2017; Analisis Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Pelaksanaan Standar APN oleh bidan Puskesmas PONED Padang Pariaman.http://jurnalmka.fk.unad.ac.id Diunduh 10 Oktober 2020 njan 17.00

Ruhayati R, 2015; Hubungan Pengetahuan Dan Pelatihan APN Dengan Kepatuhan Bidan Melaksankan Standar APN Di Kabupaten Bandung Jurnal Bidan” Midwife Journal” Volume 2, No 1 Januari 2016.

Sholeh ES,2017; Faktor-faktor Yang Berhubungan dengan Pelaksanaan Penerapan Standar Asuhan Persalinan Normal oleh bidan di Puskesmas Rawat Inap Kabupaten Bungo Provinsi Jambi. http://ji.unbari.ac.id Diunduh 10 Oktober 2020 jan 17.00

Sugiyono, 2014; Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung, Alfabeta

Wawan, 2015; Teori& Pengukuran Pengetahuan, Sikap, Motivasi dan Perilaku Manusia, Yogyakarta, Nuha Medika.

Yuliana,2017; Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Bidan Melaksanakan Standar Operasional Prosedur ( SOP ) Asuhan Persalinan Normal ( APN ) di Klinik Bersalin Kabupaten Ashan Tahun 2017 http://penelitian.uisu.ac.id/wp-content/uploads/2017/09/21.-Juliana.pdf Diunduh 12 Oktober 2020, Jam 14.15




DOI: https://doi.org/10.36419/jki.v12i2.501

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2021 Jurnal Kebidanan Indonesia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.