DETERMINAN PENGETAHUAN DAN KARAKTERISTIK BIDAN DALAM PEMBERIAN PELAYANAN KEGAWATDARURATAN NEONATAL DI MASA PANDEMI COVID-19
Abstract
Tujuan:dari penelitianini untuk mengetahui determinan pengetahuan bidan dan karakteristik bidan dalam pemberian pelayanan kegawatdaruratan neonatal dalam masa pandemi covid-19 ini.
Metode: yang digunakan deskriptif dan analisis regresi. Teknik sampling yang digunakan dengan proporsi dan sampel didapatkan dari rumus menurut slovindan didapatkan 376 sampel responden.
Hasil:penelitian dihasilkan bahwa adanya hubungan yang signifikan antara pendidikan, pekerjaan, umur dengan pengetahuan bidan dalam pemberian pelayanan kegawatdaruratan neonatal,dan adanya hubungan yang searah antara pengetahuan bidan dan umur dimana apabila umur seseorang semakin meningkat, maka pengetahuan seseorang akan meningkat.
Simpulan: bahwa pendidikan, pekerjaan, umur dalam karakteristik bidan ini signifikan dengan pengetahuan bidan dalam pemberian pelayanan kegawatdaruratan neonatal dalam masa pandemi covid-19
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Kementerian Kesehatan RI. Petunjuk Teknis Pelayanan Puskesmas Pada Masa Pandemi Covid-19, Kementerian Kesehatan RI. 2020
Qiao J. What are the risks of COVID-19 infection in pregnant women? The Lancet. 2020.
Liang H, Acharya G. Novel corona virus disease (COVID-19) in pregnancy: What clinical recommendations to follow? Acta Obstet Gynecol Scand. 2020;
Anung Ahadi Pradana , Casman N. Pengaruh kebijakan. Pengaruh Kebijak Soc Distancing Pada Wabah Covid-19 Terhadap Kelompok Rentan Di Indones. 2020;
Dashraath P, Wong JLJ, Lim MXK, Lim LM, Li S, Biswas A, et al. Coronavirus disease 2019 (COVID-19) pandemic and pregnancy. Am J Obstet Gynecol. 2020;
Schwartz DA. An analysis of 38 pregnant women with COVID-19, their newborn infants, and maternal-fetal transmission of SARS-CoV-2: Maternal coronavirus infections and pregnancy outcomes. Arch Pathol Lab Med. 2020;
Coronado Munoz A, Nawaratne U, McMann D, Ellsworth M, Meliones J, Boukas K. Late-Onset Neonatal Sepsis in a Patient with Covid-19. N Engl J Med. 2020;
Hadi,S. Analisis Regresi.Penerbit Andi.2004
Yudiaatmaja,F. Analisis Regresi Dengan Menggunakan Aplikasi Komputer Statistik. Gramedia Pustaka Utama.2013
Chen Z, Du LZ, Fu JF, Shu Q, Chen ZM, Shi LP, et al. Emergency plan for inter-hospital transfer of newborns with SARS-CoV-2 infection. Chinese Journal of Contemporary Pediatrics. 2020.
Ma XL, Chen Z, Zhu JJ, Shen XX, Wu MY, Shi LP, et al. Management strategies of neonatal jaundice during the coronavirus disease 2019 outbreak. World Journal of Pediatrics. 2020.
Roy D, Tripathy S, Kar SK, Sharma N, Verma SK, Kaushal V. Study of knowledge, attitude, anxiety & perceived mental healthcare need in Indian population during COVID-19 pandemic. Asian J Psychiatr. 2020;
del Rio-Chanona RM, Mealy P, Pichler A, Lafond F, Farmer JD. Supply and demand shocks in the COVID-19 pandemic: An industry and occupation perspective. arXiv. 2020.
Aqmal R. Pendidikan Keluarga Dan Partisipasi Masyarakat Pada Program Keluarga BerencanaDi Masa Pandemi COVID-19 Desa Kerandin Kecamatan Lingga Timur Kabupaten Lingga. Tanjak J Educ Teach. 2020;
Wulandari A, Rahman F, Pujianti N, Sari AR, Laily N, Anggraini L, et al. Hubungan Karakteristik Individu dengan Pengetahuan tentang Pencegahan Coronavirus Disease 2019 pada Masyarakat di Kalimantan Selatan. J Kesehat Masy Indones. 2020;
DOI: https://doi.org/10.36419/jki.v12i2.493
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Jurnal Kebidanan Indonesia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.